Rabu, 07 Mei 2014

BPK RI terhadap dokumen Buku Inventaris Sekolah

KEPADA YTH. BAPAK/IBU KA. SMP NEGERI SE-KAB. JEMBER

Menindaklanjuti hasil pemeriksaan BPK RI terhadap dokumen Buku Inventaris Sekolah (KIB A, B, C, D, E dan F) Tahun 2012/2013 masih tersaji selisih, diharapkan kepada seluruh sekolah untuk menyajikan data dokumen dan rincian KIB A, B, C, D, E dan F menyesuaikan dengan data (terlampir/file excel), dokumen data rincian offline tahun 2012 (print out dan mst_aset/database) untuk dikirim ulang ke Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Jember/ruang pengurus barang, pada :
Hari           : Kamis
Tanggal    : 8 Mei 2014
Waktu       : Pukul 08.00 (Jam Dinas)
Tempat     : Ruang Pengurus Barang Dinas Pendidikan Kab. Jember

Demikian atas perhatiannya disampaikan terimakasih.

Hormat kami, Desi Herawati

Kontak Person Tim Fokus :
1. Muhid Agus Sugianto SMPN 2 Jember (082 330 638 486)
2. Kasmuri SMPN 1 Puger (081 216 578 962)
3. Mohammad Hamzah SMPN 2 Jember (085 233 225 020)
4. Hasim Asyari SMAN 2 Jember (082 301 594 897)
5. Heny Traistutik SMAN 3 Jember (085 231 815 977)
6. Andi Haris Siswanto SMKN 6 Tanggul
DATA DOKUMEN OFLIN LIHAT DISINI 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar